Category: Flooring Lapangan

proyek lapangan multisport semarang

Proyek Lapangan Multi Sport untuk GOR di Semarang

Membangun lapangan multisport yang berkualitas bukan sekadar proyek konstruksi, tetapi investasi jangka panjang dalam dunia olahraga. Dengan meningkatnya minat masyarakat terhadap gaya hidup sehat, fasilitas yang nyaman, aman, dan tahan lama menjadi kebutuhan utama.  RagaSport hadir dengan solusi terbaik untuk menghadirkan lapangan multisport berkualitas tinggi di GOR Semarang, menggunakan material premium yang telah teruji. Bagaimana desain dan keunggulan dari proyek lapangan multisport ini? Simak selengkapnya! Potensi Proyek Lapangan Multisport di Semarang  Fasilitas olahraga yang berkualitas memainkan peran penting dalam menunjang aktivitas fisik masyarakat. Dengan adanya infrastruktur yang memadai, atlet maupun penghobi olahraga dapat berlatih dengan nyaman dan aman.

Read More »
revitalisasi lapangan badminton

Proyek Revitalisasi Lapangan Badminton di Jakarta Selatan

Lapangan badminton yang berkualitas tinggi bukan hanya meningkatkan pengalaman bermain, tetapi juga berkontribusi pada keamanan dan kenyamanan pemain. Seiring waktu, permukaan lapangan dapat mengalami keausan yang berdampak pada performa permainan dan risiko cedera. Oleh karena itu, revitalisasi menjadi langkah penting untuk memastikan fasilitas tetap dalam kondisi terbaik. Salah satu proyek terbaru dalam bidang ini adalah revitalisasi lapangan badminton yang diminta oleh PPRS Pacific Place Residence, Jakarta Selatan. Proyek ini bertujuan untuk renovasi lapangan terutama pembaruan flooring dengan material vinyl sand 5mm dan vinyl germ merah 4,5mm. tertarik bagaimana proyek ini berlangsung? Simak artikel berikut! Kenapa Revitalisasi Lapangan Badminton

Read More »
kontraktor lapangan futsal kalsel

Kontraktor Lapangan Futsal Profesional untuk Proyek di Hulu Sungai Tengah

Olahraga futsal semakin populer di Indonesia, termasuk di daerah Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan. Sayangnya potensi ini tidak diimbangi oleh infrastruktur yang tersedia. Inilah kenapa TPK Banua Budi mempercayakan pembangunan lapangan futsal kepada RagaSport, yang merupakan kontraktor lapangan futsal berpengalaman. Sebagai kontraktor lapangan olahraga profesional, RagaSport mengutamakan kualitas, ketahanan, dan kenyamanan dalam setiap proyek yang dikerjakan. Dengan standar internasional dan teknologi terbaru, proyek ini diharapkan mampu memberikan pengalaman bermain yang maksimal bagi para pemain sekaligus menjadi investasi bisnis yang menguntungkan bagi pemiliknya. Peluang Investasi Lapangan Futsal di Hulu Sungai Tengah Lapangan futsal bukan hanya sarana olahraga, tetapi juga

Read More »
kontraktor lapangan badminton di Gresik

Kontraktor Lapangan Badminton Penggarapan Proyek di Gresik

Gresik menjadi salah satu kota industri yang berkembang pesat di Indonesia, menghadirkan peluang besar dalam berbagai sektor, termasuk olahraga. Salah satu proyek terbaru di bidang ini adalah pembangunan lapangan badminton yang dipesan oleh Bapak Dani, mewakili PT Unggul Energy Engineering.  Proyek ini tidak hanya bertujuan untuk menyediakan fasilitas olahraga berkualitas tinggi, tetapi juga membuka peluang bagi komunitas lokal untuk beraktivitas secara sehat dan produktif. Sebagai salah satu kontraktor lapangan badminton terbaik, RagaSport dipercaya untuk mengerjakan proyek ini dengan standar internasional.  Peluang Investasi Bisnis Lapangan Badminton di Gresik Gresik, sebagai salah satu kota industri di Jawa Timur, memiliki potensi

Read More »
pemasangan vinyl badminton

Pemasangan Vinyl Badminton di Cv Asta Pradipta Jaya Kediri

RagaSport menjadi salah satu kontraktor lapangan profesional yang sudah menggarap lebih dari 700+ proyek lapangan di seluruh Indonesia. Alhamdulillah kami turut berkolaborasi dalam proyek lapangan badminton dari Cv Asta Pradipta Jaya Kediri dan berhasil menciptakan lapangan yang lebih kondusif dan berkualitas. Dalam proyek pemasangan vinyl badminton ini kami menggunakan material Vinyl Germ 4,5 mm untuk meningkatkan daya tahan dan kualitas dalam jangka panjang. Mau tahu kenapa material ini jadi pilihan? Lalu kenapa RagaSport menjadi pilihan bijak untuk proyek lapangan Anda? Mari simak artikel ini untuk tahu lebih lengkapnya! Mengapa Pemasangan Vinyl Badminton Sangat Penting? Dalam bisnis lapangan badminton,

Read More »