
Apa yang Sering Terlupakan Saat Bangun Lapangan Padel di Area Perkotaan?
Padel kini menjadi tren olahraga baru yang ramai digemari masyarakat urban, sehingga membuka potensi bisnis baru yang menjanjikan. Namun, saat banyak pemilik properti ingin memulai tertarik untuk bangun lapangan padel, ada beberapa aspek teknis yang justru sering terabaikan dan bisa jadi masalah di kemudian hari. Kenapa Bangun Lapangan Padel Cocok untuk Area Perkotaan? Dengan ukuran standar hanya sekitar 10 x 20 meter, lapangan padel sangat cocok dibangun di area sempit seperti rooftop, basement, parkir, bahkan lot kosong di antara bangunan. Ruang terbatas bukan lagi halangan, justru di situlah keunggulan yang menarik karena beberapa alasan seperti: Namun, akses mudah